KK IGRA 5 Ponorogo Gelar GELORA JATIM 2023

Aswaja News – Gelora adalah Gelar Seni dan Olahraga Raudhatul Athfal yang dilaksanakan berjenjang dari tingkat Kelompok kerja RA, tingkat kabupaten dan berakhir di tingkat Propinsi Jawa Timur. Latar belakang dilaksanakan Gelora Jatim tahun 2023 Pendidikan Anak Usia Dini adalah suatu upaya pembimbingan yang ditujukan kepada anak sejak lahir sampai dengan usia enam tahun yang…

Read More

Tutup Peringatan Hari Santri Nasional, Bupati Ponorogo Adakan Jalan Sehat Sarungan Santri Ponorogo

Aswaja News – Terus dengungkan Ponorogo sebagai kota Santri, Pemkab Ponorogo bersama FKDT, Kabupaten Ponorogo adakan Jalan Sehat Sarungan untuk menutup Rangkaian Hari Santri Nasional di Ponorogo. Bertempat di Utara Alon Alon Ponorogo, Kang Giri berangkatkan jalan sehat santri di ikuti 15000 peserta yang berasal dari madrasah diniyah se-Kabupaten Ponorogo dan Masyarakat Umum. Berbagai hadiah…

Read More

Jalan Santai Sarungan Tutup Peringatan Hari Santri 2023 di MWC NU Kecamatan Bungkal

Aswaja News – Minggu, 29 Oktober 2023 kegiatan jalan Santai Sarungan Tutup Peringatan Hari Santri Nasional 2023 di MWC NU Kecamatan Bungkal Ketua Tanfidziyah MWC NU Bungkal Lukmanul Hadi, Camat Bungkal dan Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko juga Wakil Bupati Hj. Lisdyarita, SH., hadiri jalan santai sarungan yang diselenggarakan MWC NU Bungkal yang diikuti sekitar 6000…

Read More

MI Ma’arif Dominasi Perolehan Medali Kontingen Kabupaten Ponorogo di Ajang PORSENI MI Tingkat Propinsi Jatim Ke 8

Aswaja News – Gelaran Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) jenjang Madrasah Ibtidaiyah (MI) Propinsi Jawa Timur ke-8 di Banyuwangi resmi ditutup Rabu (18/10/2023) malam di aula MAN 1 Banyuwangi. Acara ini yang dihadirkan langsung oleh para peserta, pejabat, Kepala Kantor Kementerian Agama (Kakankemenag) Kabupaten/Kota, Panitia dan ASN di Kantor Kementerian Agama Kabupaten Banyuwangi. Kepala Bagian…

Read More

PORSENI MI Tingkat Jatim Baru Dibuka, 2 Siswa MI Ma’arif Ponorogo Sudah Sabet 2 Medali

Aswaja News – Pekan Olahraga dan Seni Madrasah Ibtidaiyah (Porseni MI) Tingkat Jawa Timur ke-8 Tahun 2023 resmi dibuka malam ini (17/10) ditandai dengan pemukulan gong oleh Bapak Dr. Husnul Maram, Kakanwil Kemenag Provinsi Jawa Timur. Acara pembukaan yang digelar di Stadion Diponegoro Banyuwangi dihadiri oleh total 3346 peserta siswa MI dan official dari 38…

Read More

Setelah Mendominasi Prestasi di Tingkat Kabupaten, Siswa Siswi di Lingkungan Ma’arif Ponorogo Siap Mengirim 14 Atlitnya ke PORSENI MI Tingkat Propinsi Jawa Timur

Aswaja News – “TIADA HARI TANPA PRESTASI”, inilah ungkapan yang pas untuk lembaga pendidikan di bawah LP Ponorogo dalam Porseni KKMI tingkat Kabupaten Ponorogo yang digelar mulai tanggal 5 sampai 13 September 2023. Setelah sukses mendominasi dalam mengirimkan siswa siswinya untuk mewakili KKM nya, siswa siswi dari MI Ma’arif se Ponorogo juga mendominasi perolehan medali…

Read More

Atlit MI Ma’arif Serag Wakili Ponorogo ke PORSENI Tingkat Propinsi Jatim, Kok Bisa???

Aswaja News – Prestasi sekolah sekolah di bawah LP. Ma’arif NU Ponorogo seakan tiada hentinya. Juara demi juara diraih hampir oleh semua kontingen MI Ma’arif, tak terkecuali MI Ma’arif Serag. Membanggakan….”MIMA Serag Jaya”, inilah yang menjadi jargon MI Ma’arif yang beralamatkan di Jl. Kapuas Desa Serag Kecamatan Pulung Kabupaten Ponorogo. Dalam ajang PORSENI Tingkat KKM,…

Read More

Tak Ketinggalan, MI Ma’arif Mangunsuman Boyong 4 Medali di Ajang PORSENI MI Ponorogo 2023

Aswaja News – Ajang kompetisi paling bergengsi Pekan Olah Raga dan Seni (PORSENI) tingkat Madrasah Ibtidaiyah se-Kabupaten Ponorogo telah terlaksana dengan sukses Rabu (06/09/2023) bertempat di MI Ma’arif Mayak. Suatu kebanggaan apabila kontingen tiap tiap sekolah membawa pulang piala sebagai bukti prestasi yang telah diraih. Ajang unjuk kebolehan di bidang olah raga dan seni ini…

Read More

Keren, Dua Siswi MI Ma’arif Al-Faqih Wringinanom Raih Juara di PORSENI MI Tingkat Kabupaten Ponorogo

Aswaja News – Dalam perhelatan event 2 tahunan Porseni MI Kabupaten Ponorogo tahun 2023 mulai tanggap 11 – 13 September 2023, pembukaan acara tersebut dilaksanakan di Ponpes Darul Huda Mayak, setidaknya ada tiga siswa terbaik MIS Ma’arif Al-Faqih Wringinanom Sambit yang berlaga dan berkontestasi di event tersebut dan Alhamdulillah 2 kontimgen meraih kemenangan dalam Porseni…

Read More

Setelah Memboyong 21 Trophy di Tingkat KKM, MI Ma’arif Ngrupit Siap Mengirim 13 Atlitnya ke PORSENI Tingkat Kabupaten Ponorogo

Aswaja News – “TIADA HARI TANPA PRESTASI”, inilah ungkapan yang pas untuk MI Ma’arif Ngrupit. Betapa tidak, dalam setiap event resmi yang diadakan baik oleh Kementerian Agama maupun lembaga lain MI Ma’arif Ngrupit selalu membawa pulang prestasi. Setelah sukses merebut 2 Trophy Mapel Saint dan Matematika di Kompetisi Sains Madrasah (KSM) Tingkat Kabupaten yang diselenggarakan…

Read More