Suatu Kampung di Kota

Tantan Hermansah (Pegiat P2MI, Dosen UIN Syahid Jakarta) Kampung adalah ruang rindu, khususnya bagi orang kota. Sebab pada istilah itu, terlebih bagi anak-anak yang lahir belakangan, bisa jadi mereka hanya menemukan “kampung” pada kata, bukan pada realitas. Sebuah kampung yang melambangkan jalinan kerinduan dan nuansa primordial. Sehingga Kampung menjadi frasa terbuka yang kemudian bisa diisi…

Read More

Hadiri Rakernas P2MI, PMI INSURI Ponorogo Jalin Kerjasama dengan Prodi PMI Se Indonesia

Aswajanews – Program Studi Pengembangan Masyarakat Islam Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam INSURI Ponorogo berpartisipasi dalam Seminar Nasional Pemberdayaan Masyarakat dan Rapat Kerja pada Selasa – Jum’at, 29 Agustus – 1 September 2023 di Yello Hotel Surabaya yang diselenggarakan Perkumpulan Program Studi Pengembangan Masyarakat Islam (P2MI) bekerjasama dengan Prodi Pengembangan Masyarkat Islam (PMI) Fakultas Dakwah…

Read More

Skripsi Hilang, Mahasiswa Senang

Rosadi Jamani (Akademisi UNU Kalbar) “Bidang teknis tidak lantas tepat diukur dengan penulisan karya ilmiah,” kata Menteri Nadiem Makarim. Sepenggal ungkapan Nadiem perihal hebohnya isu skripsi mau dihapuskan. Banyak diperbincangkan terutama kalangan dosen. “Gimana pula skripsi mau dihapus, wah payah Pak Menteri ni,” celetuk salah satu dosen di WAG. Isu hangatnya skripsi mau dihapuskan ini…

Read More

Biografi Singkat Ibnu Tufail, Filosof Terkenal Dari Andalusi

Aswaja News – Ibnu Tufail, juga dikenal sebagai Abubacer, adalah seorang filsuf, dokter, dan penulis Muslim abad ke-12 yang hidup di Spanyol Al-Andalus. Ia lahir sekitar tahun 1105 di Guadix, dekat Granada, dan meninggal pada tahun 1185 di Marrakesh, Maroko. Ibnu Tufail dikenal sebagai salah satu tokoh penting dalam sejarah filsafat Islam dan memiliki kontribusi…

Read More

Manfaat Luar Biasa Beras Kencur untuk Kesehatan

Aswaja News – Beras kencur, sering kali dikenal sebagai jamu beras kencur, adalah ramuan tradisional yang terbuat dari bahan dasar beras dan kencur. Kencur sendiri adalah tanaman yang sering digunakan dalam pengobatan tradisional di berbagai negara, terutama di Indonesia. Kombinasi beras dan kencur menghasilkan minuman yang kaya manfaat bagi kesehatan. Di artikel ini, kita akan…

Read More

Bupati Ponorogo Pimpin Apel Besar Hari Pramuka ke 62 Kwarcab Ponorogo

Aswaja – Kesemarakan peringatan Hari Pramuka ke-62 tahun 2023 yang dilaksanakan pada hari Rabu, 30 Agustus 2023 tidak hanya diisi dengan lomba lomba terkait kepramukaan seperti tertib upacara, tertib dan variasi baris berbaris serta deville carnaval pioneering. Kesemarakan perayaan hari Pramuka tahun ini lebih spektakuler dengan adanya Apel besar Gerakan Pramuka Kwarcab Ponorogo yang dipimpin…

Read More

London Has Fallen

Rosadi Jamani (Ketua Satupena Kalimantan Barat) Pasti ingat dan pada nonton film London Has Fallen ya. Film garapan Hollywood itu dibintangi aktor ternama Gerard Butler, Aaron Eckhart, Morgan Freeman. Kisah jatuhnya Kota London oleh teroris. Namun, saya tak membahas cerita film itu, melainkan kisah London Has Fallen by Islam. Jatuhnya Kota London dalam pangkuan Islam….

Read More

Selalu Ada Orang Ingin Perang

Rosadi Jamani Ketua Satupena Kalbar Bicara politik, sepertinya berputar-putar di situ saja. Sibuk cawapres saja. Koalisi diisukan malar bubar, tak bubar-bubar juga. Gitu-gitu saja. Kali ini nak cerita soal perang Rusia vs Ukraina. Lama tak membahas ini. Kangen juga. Peristiwa tewasnya pemimpin kelompok tentara bayaran Wagner, Yevgeny Prigozhin, memang hangat. Barat menuduh Presiden Rusia, Vladimir…

Read More

Setelah Memboyong 21 Trophy di Tingkat KKM, MI Ma’arif Ngrupit Siap Mengirim 13 Atlitnya ke PORSENI Tingkat Kabupaten Ponorogo

Aswaja News – “TIADA HARI TANPA PRESTASI”, inilah ungkapan yang pas untuk MI Ma’arif Ngrupit. Betapa tidak, dalam setiap event resmi yang diadakan baik oleh Kementerian Agama maupun lembaga lain MI Ma’arif Ngrupit selalu membawa pulang prestasi. Setelah sukses merebut 2 Trophy Mapel Saint dan Matematika di Kompetisi Sains Madrasah (KSM) Tingkat Kabupaten yang diselenggarakan…

Read More

Kokohkan Aqidah Aswaja An-Nahdliyah, PAC IPNU-IPPNU Sooko Gandeng MTs. As-Salam Adakan MAKESTA

Aswaja News – Masih banyaknya remaja yang terpapar paham radikal di Indonesia, maka pemerintah dan rakyat Indonesia dipandang perlu melakukan upaya kongkrit untuk membentenginya, sekaligus perlu memperkokoh Aqidah an-Nahdliyah bagi kader kader Nahdliyyin di Indonesia. Untuk mengaktualisasikan tujuan tersebut Pimpinan Anak Cabang IPNU IPPNU Sooko bersama MTs. Ma’arif As Salam Sooko mengadakan kegiatan MAKESTA atau…

Read More