Cegah DBD, PP. Darur Rohmah Gandu Ponorogo Lakukan Fogging Mandiri

Aswaja News – Pondok Pesantren Darur Rohmah Gandu, Mlarak, Ponorogo adakan fogging mandiri pada Selasa (14/5/2024). Pondok Pesantren yang menaungi SMP Darur Rohmah dan SMK Darur Rohmah tersebut menggelar fogging mandiri di seluruh area lingkungan pondok. Fogging atau tindakan pengasapan dikenal dengan fungsinya sebagai pembasmi nyamuk demam berdarah. Kegiatan pengasapan ini menggunakan bahan insektisida untuk…

Read More

Manfaat Buah Salak Untuk Pencernaan

Aswajanews – Salak, atau yang juga dikenal dengan nama buah salak atau buah salacca, adalah buah tropis yang memiliki kulit berkerut dan daging buah yang manis. Buah ini memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh karena kandungan gizi yang dimilikinya. Salak mengandung banyak nutrisi penting seperti vitamin C, vitamin A, serat, kalium, dan zat besi. Vitamin…

Read More

Daftar 26 Rumah Sakit dan Puskesmas di Ponorogo yang Layani Peserta BPJS Ketenagakerjaan Tahun 2024

Aswaja News – Kabupaten Ponorogo punya 26 daftar Rumah Sakit (RS) dan Puskesmas kecelakaan kerja yang siap melayani Perserta BPJS Ketenagakerjaan di tahun 2024 ini. Alamat RS dan Puskesmas di Ponorogo tersebut tersebar diberbagai wilayah, mulai RS yang berlokasi di kota, hingga Puskesmas yang berada di pelosok seperti Ngrayun hingga Sooko. Bekerjasamanya BPJS Ketenagakerjaan di…

Read More

Berikut Menu Andalan Buka Puasa Yang Wajib Dicoba, Sehat dan Lezat!

Aswaja News – Bulan Ramadhan adalah bulan penuh berkah bagi umat Muslim. Sudah menjadi kewajiban bagi umat Muslim untuk menjalankan ibadah puasa. Namun, seringkali menu berbuka puasa menjadi kebingungan kalau hanya itu-itu saja. Nah, jangan khawatir karena kita bakal kasih kamu ide menu masakan berbuka puasa yang sehat dan pastinya lezat. Inspirasi Menu Berbuka Puasa…

Read More

Pertamina Serahkan CSR Berupa Mobil Ambulance Kepada Pondok Pesantren Al Islam Joresan

Aswaja News – Pertamina menyumbangkan sebuah mobil ambulans kepada Pondok Pesantren Al Islam Joresan Ponorogo yang berada di Desa Joresan Kecamatan Mlarak Kabupaten Ponorogo. Ambulans tersebut diharapkan akan memenuhi fasilitas kesehatan santri dan masyarakat sekitar Pondok Pesantren di wilayah tenggara kota Ponorogo tersebut. Drs. Maftuh Basuni, MH Ketua Yayasan Al Islam Joresan mengungkapkan bantuan dari…

Read More

Si Paling Sibuk ? Berikut 5 Cara Menjaga Kesehatan Mental

Aswaja News – Aktivitas sehari-hari yang padat hingga tuntutan yang berat sering menimbulkan bebas yang sulit diatasi. Mempertahankan kebiasaan dalam menyadari kesehatan mental diri sekaligus mencoba menavigasi aktivitas sehari-hari sangat penting. Pada tahun 2022, WHO mencatat satu dari delapan orang hidup dengan gangguan mental secara global. Fakta tersebut menggambarkan dampak besar mental terhadap kesehatan fisik, kesejahteraan hidup,…

Read More

Suka Petai ? Berikut Manfaatnya Untuk Kesehatan

Aswaja News – Petai memiliki aroma menyengat dan rasa yang khas. Di Indonesia, sayuran ini kerap digunakan sebagai campuran bahan memasak. Namun ternyata, Petai atau nama latinnya Parkia Speciosa memiliki kandungan yang mampu mengatasi berbagai penyakit. Kandungan Nutrisi dalam Petai Beberapa nutrisi yang terandung dalam Petai antara lain 77 gram air, 5,4 gram protein, 15…

Read More

Tujuh Manfaat Buah Mengkudu Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui

Aswaja News – Buah mengkudu (Morinda citrifolia) dalam bahasa Jawa sering disebut Pace, merupakan buah yang banyak dijumpai di daerah tropis. Buah ini memiliki banyak manfaat bagi kesehatan, seperti meningkatkan daya tahan tubuh, menurunkan tekanan darah, dan sebagai sumber antioksidan alami. Selain itu, buah mengkudu juga dapat diolah menjadi berbagai produk, seperti selai. Dalam artikel…

Read More

Manfaat Buah Juwet Bagi Tubuh

Aswaja News – Buah juwet, yang juga dikenal dengan nama latin Syzygium cumini, adalah buah yang berasal dari pohon juwet, yang umumnya ditemukan di wilayah Asia Selatan dan Tenggara. Buah ini memiliki rasa yang manis dan kadang-kadang memiliki nuansa masam. Selain rasanya yang lezat, buah juwet juga dikenal memiliki berbagai manfaat bagi kesehatan. Meskipun buah…

Read More