Ketua Kwarcab Ponorogo Buka KMD ke-40 di Pondok Pesantren Al Islam Joresan

Aswaja News – Ketua Kwartir Cabang (Ka Kwarcab) Gerakan Pramuka Ponorogo secara resmi membuka Kursus Mahir Dasar (KMD) ke-40 di Pondok Pesantren Al Islam Joresan, Senin,1 Juli 2025. Kegiatan ini diikuti oleh 518 calon pembina pramuka dari berbagai gugus depan yang berada di lingkungan pesantren maupun sekolah-sekolah di wilayah Ponorogo, Nganjuk dan Indramayu. Dalam sambutannya,…

Read More

Kuatkan Pembelajaran Aswaja, LP Ma’arif NU Ponorogo Gelar Pelatihan Penyusunan Kurikulum berbasis Deep learning dan Kurikulum Cinta

AswajaNews – Dalam upaya memperkuat pembelajaran Aswaja (Ahlussunnah wal Jama’ah) di lingkungan madrasah dan sekolah, khususnya jenjang MTs- SMP, Lembaga Pendidikan Ma’arif Nahdlatul Ulama (LP Ma’arif NU) Kabupaten Ponorogo mengadakan Pelatihan Penyusunan akurikulum Modul Ajar Aswaja berbasis Deep learning dan Kurikulum Cinta. Kegiatan peningkatan kompetensi guru ini dibuka langsung oleh wakil ketua PCNU Ponorogo bidang…

Read More

Anjangsana MWC NU Kecamatan Sampung, Ajang Silaturrahmi dan Konsolidasi Pengurus

Aswaja News – Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWC NU) Kecamatan Sampung, Kabupaten Ponorogo menggelar kegiatan anjangsana secara rutin setiap satu bulan sekali. Pada kali ini bertepatan pada hari Ahad Pahing, (29/6/25) di PR NU Desa Tulung. Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi dan konsolidasi antar pengurus NU di tingkat kecamatan, ranting, hingga lembaga dan badan…

Read More

Museum Satwa Jatim Park 2: Surga Edukasi Satwa dari Zaman Purba hingga Modern di Kota Batu

AswajaNews – Berlibur sambil belajar kini semakin mudah diwujudkan dengan kehadiran destinasi edukatif seperti Museum Satwa di Jatim Park 2, Kota Batu. Museum berskala internasional ini tidak hanya menyuguhkan keindahan visual, tetapi juga memperkaya pengetahuan pengunjung dengan koleksi satwa dari berbagai era kehidupan di bumi. Mulai dari zaman prasejarah hingga masa kini, pengunjung diajak menjelajahi…

Read More

Kampung Warna Warni Jodipan: Dari Permukiman Kumuh Menjadi Destinasi Instagramable di Jantung Kota Malang

AswajaNews – Di tengah beragam wisata di kota Malang, terdapat sebuah permukiman yang kini berubah menjadi destinasi wisata penuh warna yang memanjakan mata. Kampung Jodipan, yang akrab dikenal sebagai Kampung Warna Warni atau Kampung Tridi, telah menjelma menjadi ikon wisata baru yang tak hanya unik secara visual, tetapi juga menyimpan kisah inspiratif tentang transformasi kawasan…

Read More

Lava Tour Merapi: Wisata Adrenalin Menelusuri Jejak Erupsi Gunung Api Paling Aktif di Indonesia

AswajaNews – Bagi pencinta wisata petualangan, Lava Tour Merapi menjadi salah satu aktivitas yang wajib masuk daftar kunjungan ketika berlibur ke Yogyakarta. Lava Tour Merapi menawarkan pengalaman menelusuri jejak dahsyatnya letusan Gunung Merapi pada tahun 2010 dengan menggunakan kendaraan jip yang tangguh. Tur ini menyuguhkan kombinasi antara keindahan alam pegunungan dengan kisah pilu, edukatif, dan…

Read More

Terras Senja Hadirkan Sourdough, Roti Viral yang Kini Bikin Penasaran Warga Ponorogo

AswajaNews – Tren sourdough kini tidak lagi sebatas di ibu kota atau kota besar. Ponorogo pun mulai mencicipi geliat kuliner ini lewat kehadiran Terras Senja, tempat pertama yang memperkenalkan sourdough di kota ini. Ponorogo akhirnya punya satu tempat istimewa yang menghadirkan sajian roti fermentasi alami bernama sourdough yang selama ini lebih dikenal di kota-kota besar…

Read More