Berikut 5 Pilar Membangun Rumah Tangga Yang Setara

Aswaja News – Maraknya kasus perselingkuhan dan perceraian dalam rumah tangga menjadi hal yang harus dijadikan pelajaran untuk memperbaiki hubungan antara suami dan istri. Dalam Kongres Ulama Perempuan Indonesia, Anggota Majelis Musyawarah KUPI Nyai Hj. Nur Rofiah menjelaskan terdapat 5 hal yang harus dibangun dalam pernikahan. 1. ZawajZawaj berarti pernikahan. Suami dan istri harus saling…

Read More

Hari Lahir Pagar Nusa Ke-38, Simak Tokoh yang Pernah Jadi Ketuanya

AswajaNews – Pencak Silat Pagar Nusa tepat berusia 38 tahun pada Rabu (3/1/2024). Organisasi ini lahir dari KH Suharbillah, KH Mustofa Bisri dan KH Agus Maksum Jauhari (Gus Maksum) yang berinisiatif untuk membentuk sebuah wadah pencak silat di bawah naungan NU. Maka, beliau bersama para pesilat berkumpul di Pesantren Tebuireng Jombang pada (27/9/1985). Alhasil disepakati…

Read More
Pimpinan PP Sabilurrosyad Gasek Malang, KH Marzuki Mustamar

Dicopot PBNU, Berikut Pernyataan Lengkap KH Marzuki Mustamar

AswajaNews – PBNU mencopot ketua PWNU Jawa Timur KH Marzuki Mustamar melalui surat pemberhentian yang diterima pada Kamis (28/12/2023). Beberapa hari kemudian jagad maya di isi dengan berbagai narasi terkait keputusan tersebut, mulai dari politisi, asumsi publik, sampai simpatisan. Melansir ponpesgasek.id, KH Marzuki memberi pernyataan terkait pencopotanya yang menjadi bahan perbincangan warga Nahdliyin. Beliau menyatakan…

Read More

Syeh Jangkung, Kebo Landoh dan Desa Landoh

Aswaja News – Syeh Jangkung adalah salah satu tokoh pendakwah Islam terkenal dalam tradisi masyarakat Jawa tempo dulu selain Wali Songo. Beliau juga dikenal dengan nama Saridin oleh orang Jawa. Nama ini kemungkinan terpengaruh logat bahasa Jawa dari nama sebenarnya Syarifudin. Selanjutnya nama Saridin lebih dikenal dan mudah diucapkan dalam masyarakat Jawa. Beliau dimakamkan di…

Read More

Hamim Jazuli, Pemuda NU Ponorogo Ahli Kaligrafi Terkenal

Aswaja News – Di saat kebanyakan mahasiswa sibuk dengan tugasnya, Hamim Jazuli (22)mahasiswa INSURI asal Ponorogo Jatim sudah lama memulai aktivitasnya dengan mengasah goresannya, keistiqomahan menggores diatas kertas dan pena memberikan nilai keindahan suatu karyanya. Dulu waktu masih kecilsuka corat coret ditembok rumahnya sekarang dia lebih suka mencurahkan bakatnya di tembok-tembok masjid, sangat indah bukan…

Read More

Biografi Singkat Ibnu Tufail, Filosof Terkenal Dari Andalusi

Aswaja News – Ibnu Tufail, juga dikenal sebagai Abubacer, adalah seorang filsuf, dokter, dan penulis Muslim abad ke-12 yang hidup di Spanyol Al-Andalus. Ia lahir sekitar tahun 1105 di Guadix, dekat Granada, dan meninggal pada tahun 1185 di Marrakesh, Maroko. Ibnu Tufail dikenal sebagai salah satu tokoh penting dalam sejarah filsafat Islam dan memiliki kontribusi…

Read More

Kepedulian Syaikh Umar Baradja terhadap Akhlak Generasi Muda

Aswaja News – Para ulama di Nusantara memiliki ciri khas yang selalu menjadi teladan bagi masyarakat, yaitu kemuliaan akhlak dan kepedulian akan pendidikan umat Islam di berbagai daerah. Bahkan sebagian ulama meluangkan waktunya untuk menorehkan karya khusus sebagai pedoman bagi generasi muda. Salah satu ulama itu adalah Syaikh Umar Baradja, ulama yang masyhur akan memuliakan…

Read More