Ketua Tanfidziyah PCNU Indramayu Khatamkan Qur’an depan Ka’bah

Aswaja News – Musim haji 2023 momentum umat Islam melakukan amaliyah kebaikan di tanah suci bagi yang mampu. Tak terkecuali Ketua PCNU Indramayu KH. Musthofa bersama ibunda.” Saya sudah nawaitu menghatamkan Al Qur’an di depan Ka’bah.” Ungkapnya ketika penulis berkunjung ke tempat beliau beristirahat bersama ibunda di tanah suci.Setiap hari di tempat KH. Musthofa menginap,…

Read More

Gelar Apel Tahunan, Pondok Modern Darul Ihsan Nganjuk Tandai Start Tahun Ajaran baru

Aswaja News – Sebagai syiar keberadaan Pondok Modern DARUL IHSAN NGANJUK terhadap masyarakat kabupaten Nganjuk dan sekitarnya gelar Apel tahunan dan parade Budaya. Apel tahunan yang merupakan Sunnah dari pondok Pondok modern di Jawa Timur yang harus diikuti oleh seluruh komponen Pondok. Baik Pimpinan ,Pengasuh, tenaga Guru maupun Santri. Agenda tahunan ini digelar pada hari…

Read More

Resep Wedang Uwuh: Minuman Hangat Tradisional Khas Jawa

Aswaja News – Wedang Uwuh adalah minuman hangat tradisional khas Jawa, Indonesia. Minuman ini terbuat dari beragam rempah-rempah yang memberikan aroma khas dan sensasi kenikmatan tersendiri. Wedang Uwuh sering disajikan pada waktu yang dingin atau di musim hujan untuk menghangatkan tubuh dan memberikan rasa nyaman. Berikut adalah resep sederhana untuk membuat Wedang Uwuh: Bahan-bahan: Cara…

Read More

Cara Tuhan Mengabulkan Doa

Oleh: Rosadi Jamani (Dosen UNU Kalbar) Anda pasti berdoa setiap hari. Bangun tidur berdoa, masuk WC berdoa, mau makan berdoa, turun rumah berdoa, sampai mau gituan pun berdoa dulu. Berdoa dan terus berdoa sampai akhir hanya. Tandanya Anda selalu menyerahkan segala urusan pada Tuhan. Dialah sang penentu. Begitu ya…benarkan! Topik bahasan kali soal doa lagi….

Read More

AI dan Kemajuan Peradaban

Aswaja News – Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence/AI) telah menjadi salah satu revolusi teknologi terbesar di abad ini. Kemajuan dalam teknologi AI telah menciptakan peluang tak terbatas untuk masa depan yang lebih cerdas, efisien, dan terhubung. Dalam artikel ini, kami akan menjelajahi bagaimana kecerdasan teknologi AI berpotensi mengubah berbagai aspek kehidupan di masa depan: 1. Pengolahan…

Read More

3000 Santri Al Islam Joresan Ikuti Apel Tahunan dan Parade Konsulat sebagai Tanda Dimulainya Tahun Ajaran Baru

Aswaja News – Apel tahunan merupakan Sunnah Pondok Pesantren Al Islam tahunan yang harus diikuti oleh seluruh komponen Pondok. Baik Pimpinan ,Pengasuh, tenaga Guru maupun Santri.Agenda tahunan ini digelar pada hari Sabtu, 22 Juni 2023 sebagai Gong tanda dimulainya tahun pelajaran baru 2023/2024. Upacara apel yang diikuti oleh seluruh komponen Pondok dipimpin langsung oleh Direktur…

Read More

Wow, Tempe Ternyata Obat Maag Terbaik Menurut Penjelasan dr Zaidul Akbar

Di Indonesia, tempe menjadi salah satu bahan makanan yang murah meriah dan mudah dijumpai di pasar tradisional. Aswaja News- Penyakit maag saat ini cukup banyak diderita khususnya masyarakat Indonesia. Penyakit yang disebut-sebut disebabkan karena terlambat makan ini ternyata ada solusi untuk menyembuhkannya cukup dengan makanan tradisional. Penggagas kampanye Jurus Sehat Rasulullah, dr Zaidul Akbar mengatakan…

Read More

1O Manfaat Sereh Untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui

Aswaja News- Sering sekali digunakan sebagai bahan masakan, ternyata sereh menyimpan segudang manfaat untuk kesehatan. ereh biasa digunakan sebagai bahan masakan. Tumbuhan ini juga dimanfaatkan untuk menambah cita rasa dan aroma minuman hangat, seperti teh atau wedang secang. Siapa sangka, meski kerap berperan sebagai pelengkap, serai memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Manfaat sereh untuk kesehatan…

Read More