Pengukuhan Prof. Dr. Yulia Nasrul Latifi, Guru Besar ke Sepuluh Alumni Al Islam Joresan

Aswaja News – Suasana Khidmad terlihat di Gedung Multipurpose Prof. Dr. Amin Abdullah UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta. ini terlihat saat pengukuhan Guru Besar di lingkungan UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta pada hari Kamis, 23 November 2023. Mbak Yulis, panggilan akrabnya adalah alumni Al Islam Joresan tahun 1990 yang berasal dari Gandu Mlarak Ponorogo yang saat ini…

Read More

Nahkoda Baru Pengurus Komisariat dan Kopri PMII IAIN Ponorogo

Aswaja News – Ahmad Arsyadani Hakim dan Zahrotul Azihzah didapuk sebagai ketua Komisariat serta Kopri PMII IAIN Ponorogo periode 2024/2025. Merujuk hasil Rapat Tahunan Komisariat (RTK) ke 37, telah dinyatakan menjadi demisioner pengurus komisariat dan Kopri yang dinahkodai Arya Saputra berserta Azizah Intan. Untuk menjaga keberlanjutan organisasi PMII di lingkup IAIN Ponorogo, pengurus baru harus…

Read More

Rekomendasi Menu Brownies Amanda, Cocok untuk Oleh-oleh

AswajaNews – Brownies merupakan jenis kue yang dipanggang berbentuk persegi panjang dan terkenal dengan ciri khas rasa coklatnya. Makanan dengan bahan dasar tepung ini memiliki penggemar yang cukup banyak dan sekarang sudah memiliki berbagai macam rasa. Brownies memang sering kita jumpai di berbagai tempat, mulai dari brownies dari usaha kecil yang belum memiliki nama, hingga…

Read More

Kwarcab Gerakan Pramuka Ponorogo Gelar KML di Koordinator Gugus Depan Pesantren Putri Al Mawaddah

Aswaja News – Guna meningkatkan kualitas anggota pramuka dewasa untuk membina anggota muda, Kwartir Cabang Gerakan Pramuka (Kwarcab GP) Ponorogo menggelar kegiatan Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Lanjutan (KML) yang diikuti oleh 109 pembina Pramuka. Acara yang digelar di Koordinator Gugus Depan Gerakan Pramuka Pesantren Putri Al Mawaddah ini, berlangsung selama 7 hari pada tanggal…

Read More

Nodu Korean Snackbar: Sensasi Kuliner Korea Autentik di Jantung Ponorogo

AswajaNews – Ponorogo kini punya destinasi kuliner unik bagi para pecinta makanan Korea. Nodu Korean Snackbar hadir dengan cita rasa autentik yang siap memanjakan lidahmu, menghadirkan pengalaman makan layaknya di Seoul tanpa harus meninggalkan kota. Menghadirkan cita rasa Korea yang sesungguhnya, Nodu Korean Snackbar menjadi pilihan tepat bagi penikmat kuliner di Ponorogo. Dari tteokbokki hingga…

Read More

Kreasi Sop Buah Mudah dan Cepat, Cocok untuk Pelepas Dahaga

AswajaNews – Sop buah menjadi kudapan yang bukan hanya cantik dan menarik dari warnanya, namun juga menyimpan kesegaran di dalamnya. Warna-warni yang terkandung dalam sop buah menjadikan minuman ini banyak diminati masyarakat luas. Harganya yang relatif murah juga menjadikan daya tarik tersendiri bagi pembeli. Namun kita bisa bikin sendiri loh di rumah, berikut ini ada…

Read More

Azzaytun dan Wagner

Rosadi Jamani (Dosen UNU Kalbar) Ada dua peristiwa heboh dan viral kemarin. Pertama, Ponpes Azzaytun dengan syechnya, Panji Gumilang. Kedua, Wagner Group, tentara bayaran melakukan pemberontakan ke Presiden Vladimir Putin. Dua peristiwa ini mondar-mandir di medsos. Dari yang berdasarkan fakta, sampai hoax muncul bersamaan. Kalau tidak cerdas membaca dan menilainya, bisa hanyut yang diikuti berita…

Read More

Tumbuhkan Jiwa Pendidik, PP Al Islam Laksanakan Program Amaliyatut Tadris Untuk Santri Kelas Akhir

Aswaja News – Amaliyatut Tadris merupakan program yang bertujuan untuk meningkatkan kompetensi santri menjadi pendidik yang profesional. Dengan kegiatan praktek mengajar tersebut menjadi pengalaman yang luar biasa dan berharga bagi santri akhir sebelum meninggalkan pondok. Juga memberikan motivasi untuk menjadi pendidik hebat dimasa yang akan datang. Senin, 12 Februari 2024, telah dilaksanakan praktek mengajar perdana…

Read More