Tips Mengolah Daging Qurban Agar Tak Cepat Basi

Aswaja News – Dosen Institut Teknologi dan Sains Nahdlatul Ulama (ITSNU) Pasuruan Pinctada Putri Pamungkas membagikan tips bagaimana mengolah daging yang baik dan dapat bertahan cukup lama meski tidak disimpan di dalam kulkas atau lemari pendingin. “Caranya dengan diolah menjadi rendang dan sate. Ada juga dijadikan daging asap sehingga mampu bertahan selama seminggu,” ujarnya kepada NU…

Read More

Gus Yaqut: Idul Adha Menjadi Penguat Solidaritas Kemanusiaan dan Kedermawanan

Aswaja News – “Mari kita menjadikan Idul Adha ini untuk meningkatkan solidaritas kemanusiaan dan kedermawanan bangsa,” kata Menag Gus Yaqut dari Tanah Suci melalui keterangan pers yang diterima NU Online, Kamis (29/6/2023).  “Nabi Ibrahim AS, bapak para nabi, merupakan sosok yang memiliki kemanusiaan dan kedermawanan yang luar biasa. Beliau memiliki kepekaan sosial yang sangat baik,”…

Read More

Masjid Al Fattah Perempatan Ngambakan Bagikan 218 Paket Daging Qurban

Aswaja News – Takmir Masjid Al Fattah Lingkungan Perempatan Ngambakan – Tamanan membagikan 218 paket daging Qurban kepada jamaah dan masyarakat di dua Dusun (Ngambakan Desa Bangunrejo Kec. Sukorejo & Dusun Tamanan Desa Kauman Kec. Kauman). “Alhamdulillah pada tahun ini takmir dipercaya jamaah untuk menyalurkan hewan qurban Sapi dan Kambing untuk dibagikan kepada masyarakat sekitar”…

Read More

Bangun Sinergitas dengan Masyarakat Sekitar, PP AL ISLAM Salurkan 12 Hewan Kurban

Aswaja News – Eksistensi Pondok Pesantren Al-Islam Joresan dalam penanaman nilai karakter terutama nilai religius dan sosial terus ditanamkan. Terbukti, dalam pelaksanaan Idul Adha atau idul Qurban selalu melaksanakan kegiatan ibadah Qurban. Tahun ini, Al Islam Joresan melaksanakan ibadah qurban sebanyak 12 ekor kambing yang dalam proses pelaksanaan berbeda dengan tahun tahun sebelumnya. Menurut KH.USMAN…

Read More