10 Kota Paling Sempit di Indonesia, 3 Kota di Antaranya Ada di Jawa Timur

AswajaNews – Dari sekian banyak kota di Indonesia, setidaknya ada daftar 10 kota yang paling sempit, dan beberapa kota tersebut berada di Provinsi Jawa Timur. Berikut ini daftar 10 kota dengan wilayah paling sempit di Indonesia berdasarkan data Badan Informasi Geospasial: Di posisi sepuluh ditempati oleh Kota Tegal di Provinsi Jawa Tengah dengan luas wilayah…

Read More

Tutup Buku 2024 Bintang Swalayan Bungkal: Wujud Nyata Semangat Nahdlatut Tujjar

Aswajanews, Bungkal, 23 Februari 2025 Bintang Swalayan, yang berada di bawah naungan Lembaga Perekonomian Nahdlatul Ulama (LPNU) Majelis Wakil Cabang NU Bungkal, mengadakan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) ke-VI di Gedung Terpadu MWC NU Bungkal. Agenda tahunan ini diselenggarakan untuk tutup buku tahun 2024, dalam acara ini dihadiri oleh Wakil Ketua MWC NU Bungkal, Imam…

Read More

Meski Namanya Bikin Ilfil, Sate Kopok (Blendet) yang Legendaris di Ponorogo Ini Punya Cita Rasa Dijamin Enak dan Nagih, Sudah Eksis Sejak 1965

ASWAJANEWS – Berbicara mengenai sate, nama Ponorogo tidak bisa dipisahkan sebagai bagian yang turut melestarikan kuliner warisan leluhur Nusantara. Kabupaten Ponorogo sendiri lebih dikenal dengan sate ayam dari pada sate kambing, sapi dan sate dari jenis daging lainnya. Sate ayam ini terkenal dengan citarasa yang menggugah selera. Namun, dari sekian banyak penjual sate, ada satu…

Read More

Sejarah Kapal Ijon-ijon di Lamongan, Pembuatannya Tanpa Pelatihan dan Pendidikan Khusus

AswajaNews – Banyak sekali versi yang menjelaskan tentang bagaimana sejarah awal pembuatan kapal ijon-ijon yang berada di Lamongan di mana pembuatannya tanpa ada pelatihan dan pendidikan yang khusus namun masih eksis hingga sekarang. Secara umum, budaya pembuatan kapal ijon-ijon ini mulai dikenal secara turun temurun oleh masyarakat pesisir utara Lamongan, tepatnya berada di Desa Kandangsemangkon…

Read More

Manfaat Air Kelapa dan Tips Menangani Mabuk Durian

Aswaja News – Air kelapa telah lama diakui karena berbagai manfaat kesehatannya, dan salah satu penggunaannya yang menarik adalah dalam mengatasi mabuk durian. Mabuk durian dapat menjadi pengalaman yang kurang menyenangkan bagi sebagian orang, tetapi air kelapa dapat memberikan bantuan yang alami dan menyegarkan. Penting untuk diingat bahwa setiap orang dapat merespons berbeda terhadap mabuk…

Read More

Seorang Guru di Ponorogo Jadi Korban Laka Lantas, Senggolan dengan Anak SMA

AswajaNews – Seorang ibu guru dan siswa SMA terlibat saling senggol hingga menyebabkan kecelakaan di depan Ponorogo City Center, Jumat (20/9/2024). Kejadian tersebut mengakibatkan arus lalu lintas menjadi tersendat karena berbarengan dengan gelaran Job Fair 2024 di Mall kebanggaan Ponorogo tersebut. Sutris, Salah seorang saksi mata mengatakan kedua sepeda motor tersebut melaju dari arah yang…

Read More

Ciptakan Ruang Belajar Aman dan Nyaman, Madin Syekh Subaqir Adakan Sosialisasi Pencegahan Pelecehan dan Kekerasan Seksual

AswajaNews – Dalam upaya menciptakan ruang belajar yang aman dan nyaman, Madrasah Diniyah (Madin) Syekh Subaqir Jaten, Dkh. Pacar, Ds. Prajegan, Sukorejo, Ponorogo mengadakan kegiatan sosialisasi pencegahan pelecehan dan kekerasan seksual pada Selasa, (18/02/2025). Sosialisasi ini merupakan bagian dari komitmen Madin Syekh Subaqir untuk menciptakan lingkungan belajar yang aman dan nyaman bagi seluruh santri. “Kami…

Read More

Beberapa Fakta Menarik Kue Klepon, Salah Satunya Punya Filosofi yang Istimewa

AswajaNews – Kue klepon menjadi jajanan pasar yang masih hits sampai saat ini dengan kelezatan serta keunikan teksturnya. Makanan tradisional klepon merupakan jajanan dengan bahan dasar tepung ketan yang dicampur dengan bahan-bahan pelengkap lainnya. Kuliner ini memiliki ukuran yang relatif kecil dan berbentuk bulat. Warna yang dibuat pada klepon pada umumnya hijau, tapi kalian pernah…

Read More

Puncak Peringatan HSN 2024, MWC NU Jetis Adakan Istighosah Kubro

AswajaNews – Bertempat di kantor MWC NU Jetis, seluruh Ranting NU se- Kecamatan Jetis peringati Hari Santri Nasional (HSN) 2024 dengan mengadakan kegiatan Istighosah Kubro yang dipimpin oleh Kyai H Masyhuri, pada Jumat, (01/11/2024). Istighosah Kubro menjadi kegiatan penutup dari sekian banyaknya rangkaian kegiatan yang telah dilakukan oleh MWC NU Jetis. Kegiatan tersebut bertujuan untuk…

Read More