Paska Deklarasi dan Langkah Kedua

Oleh: Rosadi Jamani (Ketua Satupena Kalimantan Barat) Usai olahraga, istirahat sambil menikmati kopi. Ya, ngopi memang asyik sambil membaca berbagai opini. Saya pun menulis opini soal politik terkini. Soalnya bicara politik asyik sekali. Walau ada benci, tapi banyak rindu di hati. Lagi ramai deklarasi Anies-Muhaimin. Di sana sini orang membicarakan pasangan yang diusung Nasdem dan…

Read More

MWCNU Bungkal Gelar Lailatul Ijtima’ di Ranting NU Bancar

Aswaja News – Sebagai upaya untuk semakin memperkuat ukhuwah Islamiyah di kalangan warga NU, pengurus Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWCNU) Kecamatan Bungkal Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur secara rutin menggelar lailatul ijtima’. Lailatul ijtima ini digelar secara bergantian di masing-masing ranting tiap satu bulan sekali. Pada malam hari ini (Sabtu mlm Ahad, 02/09/2023) diselenggarakan di…

Read More

Mendapatkan Bantuan Pengobatan dari NU Care LAZISNU di RS Muwardi, Begini Keadaan Ibu Boyati

Aswaja News – Rasa bahagia bersyukur dipanjatkan oleh keluarga Ibu Boyati yang merupakan warga Dusun Tambong Desa Wringinanom Kecamatan Sambit. Pasalnya mendapat bantuan pelayanan dari NU Care LAZISNU untuk urusan kesehatan. Kesehatan Ibu Boyati mulai dirasakan memburuk saat merantau di Sumatra dan karena semakin memburuk akhirnya diputuskan kembali ke tanah kelahiran. Di Kabupaten Ponorogo keluarga…

Read More

PCNU Ponorogo Apresiasi Dibukanya Al Islam Resto Sebagai Penguatan Ekonomi Keumatan

Aswaja News – Inovasi terus dikembangkan Pondok Al Islam Joresan untuk terus merawat tradisi dan merespon modernisasi. Betapa tidak, lembaga pendidikan yang didirikan para ulama NU dan dibawah naungan MWC NU Kecamatan Mlarak ini selain terus mengembangkan inovasi di dunia pendidikan juga membuat kreasi baru dengan mendirikan Al Islam Resto. Hal ini merupakan satu langkah…

Read More

Politik Perjodohan dan Pengkhianatan

Rosadi Jamani (Ketua Satupena Kalimantan Barat) Malam tadi benar-benar seru ya. Pasti banyak tidur larut atau tak bisa tidur. Gara-gara kata pengkhianat. Buka twitter ketemu pengkhianat. Buka FB gitu juga. Buka televisi, sama juga. Tiktok lebih ramai lagi. Di mana-mana soal pengkhianat. Bukan pengkhianatan G30S PKI, kebetulan hari ini 1 September, tapi ini soal pengkhianatan…

Read More

Suatu Kampung di Kota

Tantan Hermansah (Pegiat P2MI, Dosen UIN Syahid Jakarta) Kampung adalah ruang rindu, khususnya bagi orang kota. Sebab pada istilah itu, terlebih bagi anak-anak yang lahir belakangan, bisa jadi mereka hanya menemukan “kampung” pada kata, bukan pada realitas. Sebuah kampung yang melambangkan jalinan kerinduan dan nuansa primordial. Sehingga Kampung menjadi frasa terbuka yang kemudian bisa diisi…

Read More

Hadiri Rakernas P2MI, PMI INSURI Ponorogo Jalin Kerjasama dengan Prodi PMI Se Indonesia

Aswajanews – Program Studi Pengembangan Masyarakat Islam Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam INSURI Ponorogo berpartisipasi dalam Seminar Nasional Pemberdayaan Masyarakat dan Rapat Kerja pada Selasa – Jum’at, 29 Agustus – 1 September 2023 di Yello Hotel Surabaya yang diselenggarakan Perkumpulan Program Studi Pengembangan Masyarakat Islam (P2MI) bekerjasama dengan Prodi Pengembangan Masyarkat Islam (PMI) Fakultas Dakwah…

Read More

Skripsi Hilang, Mahasiswa Senang

Rosadi Jamani (Akademisi UNU Kalbar) “Bidang teknis tidak lantas tepat diukur dengan penulisan karya ilmiah,” kata Menteri Nadiem Makarim. Sepenggal ungkapan Nadiem perihal hebohnya isu skripsi mau dihapuskan. Banyak diperbincangkan terutama kalangan dosen. “Gimana pula skripsi mau dihapus, wah payah Pak Menteri ni,” celetuk salah satu dosen di WAG. Isu hangatnya skripsi mau dihapuskan ini…

Read More

Biografi Singkat Ibnu Tufail, Filosof Terkenal Dari Andalusi

Aswaja News – Ibnu Tufail, juga dikenal sebagai Abubacer, adalah seorang filsuf, dokter, dan penulis Muslim abad ke-12 yang hidup di Spanyol Al-Andalus. Ia lahir sekitar tahun 1105 di Guadix, dekat Granada, dan meninggal pada tahun 1185 di Marrakesh, Maroko. Ibnu Tufail dikenal sebagai salah satu tokoh penting dalam sejarah filsafat Islam dan memiliki kontribusi…

Read More

Manfaat Luar Biasa Beras Kencur untuk Kesehatan

Aswaja News – Beras kencur, sering kali dikenal sebagai jamu beras kencur, adalah ramuan tradisional yang terbuat dari bahan dasar beras dan kencur. Kencur sendiri adalah tanaman yang sering digunakan dalam pengobatan tradisional di berbagai negara, terutama di Indonesia. Kombinasi beras dan kencur menghasilkan minuman yang kaya manfaat bagi kesehatan. Di artikel ini, kita akan…

Read More