YA CHOLIL, YA DHUYUF AL-RAHMAN

Oleh : Ahmad Inung Video itu hanya berdurasi beberapa detik. Tampak di dalamnya wajah Gus Menteri, Yaqut Cholil Qoumas, berpakaian petugas haji. Wajahnya tampak gusar. Kekesalannya tak bisa ditutupi. Beberapa detik kemudian, suara baritonnya keluar, “Gak usah bicara kompensasi dengan kami. Kita gak butuh kompensasi.” Itu adalah gelegar Guntur. Tuntutan yang keluar dari bibir dari…

Read More

Kiamat Semakin Dekat, Benarkah?

Oleh: Rosadi Jamani (Dosen UNU Kalbar) Mau nulis soal kiamat ah. Soalnya Ganjar dan Anies masih di tanah suci. Isu yang lain belum menarik. Soal stadion JIS, masih ribut macam Tom and Jerry. Soal kiamat sepertinya menarik. Masalahnya, orang sering menyebut kiamat bila ada ustaz menghamili santrinya. Tanda-tanda kiamat, ada ayah hamili anak kandung. Apapun…

Read More

Kematian dan Mayat

Oleh: Rosadi Jamani (Dosen UNU Kalbar) Pagi tadi, jenazah abang saya, H Hatta Jamani dikebumikan. Selesai sudah kewajiban. Berikutnya, tahlilan sampai tujuh hari. Ada doa yang terus disampaikan baik dari anak, saudara, maupun kerabat dekat. Dengan doa diharapkan bisa melapangkan kuburnya dan dimasukkan ke dalam surga. Bahkan, ada tiga amalan yang terus mengalir, yakni ilmu…

Read More

Gunadarma Sudah, NU Kapan?

Oleh: Rosadi Jamani (Dosen UNU Kalbar) Pembangunan IKN semakin massif. Istana presiden sudah cor lantai (tidak lagi fondasi). Kantor Kemenko sedang digarap. Rumah tapak jabatan menteri sudah pasang atap. Kantor Paspampres sebentar lagi pasang atap. Jalan sumbu kebangsaan, sumbu barat, dan timur sedang sedang pemasangan MUT. Tol dari Pulau Balang menuju IKN sudah terbentuk. Di…

Read More

Memahami Filsafat Dahlan Iskan

Oleh: Rosadi Jamani (Peneliti Asosiasi Dosen Pergerakan – ADP & Dosen UNU Kalbar) Cerita kebenaran, tidak ada habisnya. Orang bisa melakukan apapun demi kebenaran. Padahal, kebenaran itu banyak ragam. Termasuk kebenaran terbaru ala Dahlan Iskan (Dis), Kebenaran Baru. “Di zaman medsos yang gila-gilaan sekarang ini, ada kebenaran baru. Kebenaran saja tidak cukup. Kebenaran saja sudah…

Read More

Keseimbangan Pengetahuan, Sikap dan Keterampilan Pendidikan Pesantren

Oleh: Hatim Gazali (Dosen Univ Sampoerna) Salah satu kritik keras terhadap Pendidikan umum adalah ketidakseimbangan antara pengetahuan, sikap dan keterampilan. Pendidikan kita, demikian bunyi kritiknya, lebih fokus pada aspek pengetahuan, aspek-aspek lain sering kali terabaikan. Akibatnya, lahir lulusan yang memiliki pengetahuan yang tinggi tapi defisit sikap dan keterampilan. Di Pesantren, dalam hemat saya, pengetahuan, sikap,…

Read More

Perlu Revisi UU Perkawinan Tentang Wali Nikah

Oleh: KH. Imam Nakha’i Hari ini saya mendapat barokah kedatangan tamu yang akan memondokkan putrinya ke Pondok Pesantren Salafiyah Syafi’iyah, Pondok Sukorejo Situbondo, yang kini di Asuh oleh Romo Kiya Ahmad Aza’im Ibrahimy, salah satu cucu KHR As’ad Syamsul Arifin sekaligus menantu ponaan KHR Fawa’id As’ad Syamsul Arifin. Menggunakan tranportasi bus umum dari Kediri, ia…

Read More

Melacak Dokumen Bahtsul Masail yang Hilang

Oleh: Yusuf Suharto (Dosen IKHAC Mojokerto) Tradisi Bahtsul Masail (Pembahasan Ragam Masalah Keagamaan) adalah bagian tanggung jawab para ulama dalam dakwah membimbing umat, memecahkan problematika yang berkembang. Tradisi bahtsul masail kemudian menjadi bagian dari program kerja Nahdlatul Ulama, dengan adanya kelembagaan yang memfokuskan dalam wujud Lembaga Bahtsul Masail (LBM). Beberapa bulan sejak NU berdiri (16…

Read More

DP, Sapi Kurban dan Bumbu Politik

Oleh: Rosadi Jamani (Pengamat Sosial Media dan Dosen UNU Kalbar) Selain sapi ngamuk yang viral, berita Dewi Persik (DP) tak kalah viralnya. Media-media nasional pun ikut-ikutan memviralkan DP yang mau berkurban seekor sapi malah ditolak Ketua RT 06 RW 04 Lebak Bulus Jakarta. Amukan DP ini semakin ramai dengan bumbu-bumbu politik. Ada sebuah ungkapan, “Emak-emak…

Read More

IMAN DAN DARAH

Oleh: Ahmad Inung Ritual pengorbanan adalah salah satu dari ritual yang sudah sangat tua dalam sejarah manusia. Ritual ini ditemukan di berbagai tradisi keagamaan berbagai suku. Hubungan antara manusia dengan Zat yang diyakini sebagai Maha Kuasa ditandai dengan ritual persembahan dari barang-barang yang dimiliki manusia, baik hewan, hasil pertanian, bahkan manusia. Di dalam ritual pengorbanan…

Read More